Perusahaan Listrik Negara (PLN) akan memberi subsidi kepada 107.550 dari 1.254.391 pelanggan di Provinsi Aceh.
PT Pertamina (Persero) menjajaki peluang kerja sama untuk mengimpor minyak mentah yang berasal dari tujuh negara yang dianggap menawarkan harga rendah tapi memiliki nilai tambah.
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat diminta untuk segera memperbaiki jaringan irigasi raksasa di Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya) yang telah rusak akibat bencana banjir.
Kementerian Pertahanan menandatangani kontrak perjanjian bagi ongkos (cost share agreement) dengan perusahaan manufaktur dirgantara Korea Selatan,
PT Astra International Tbk (Grup Astra) akan memperluas bisnisnya dengan masuk ke proyek pembangkit listrik seiring dengan kebijakan pemerintah yang akan membangun 35.000 mega watt (MW) dalam lima tahun ke depan.
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menilai PT Pertamina (Persero) lebih mengedepankan bekerja sama dengan pihak asing
Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahunan PT Berau Coal Energy Tbk (BRAU) menyetujui perubahan penggunaan dana hasil initial public offering (IPO)
Masyarakat di tujuh kecamatan yang tergabung dalam wilayah pemekaran Kabupaten Aceh Raya dari Kabupaten Induk Aceh Besar
Sebanyak 60 rumah di lorong lima gampong Jawa kecamatan Kutaraja kota Banda Aceh akan menikmati gas secara gratis yang berasal dari Tempat Pembuangan Akhir
Harga minyak dunia jatuh pada Jumat (18/9/2015) atau Sabtu (19/9/2015) pagi WIB, memperpanjang kerugian hari sebelumnya, setelah Federal Reserve menunjukkan keraguannya tentang kekuatan ekonomi global sehingga bank sentral AS itu menunda kenaikan suku bunganya.
GUBERNUR Aceh, dr Zaini Abdullah mengatakan, misi dan tekad Pemerintahan Zaini-Muzakir (Zikir) pada tahun ketiga memimpin Aceh adalah terus berupaya “memerdekakan” wilayah Aceh dari keterisoliran arus transportasi.
Gubernur Zaini Abdullah menyampaikan dukungannya terhadap penyelesaian pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro (PLTMH) Beutong, Nagan Raya. Gubernur mengharapkan sinergitas dan kerjasama semua pihak untuk membantu PT. Seunagan Energi.
Tahun 2016 akan menjadi titik awal dari berjalannya kesepakatan Masyarakat Ekonomi ASEAN atau pasar bebas ASEAN. Jika ingin tetap bisa bersaing, Pemerintah Aceh harus segera membenahi berbagai sektor, terutama yang daya saingnya masih kalah dari daerah dan negara tetangga.
"Saat jalannya sudah selesai, Insya Allah saya akan datang kembali kesini. Saya minta kita semua meneriakkan kata ‘Merdeka’ sebagai tanda merdeka-nya kawasan Buloh Seuma ini dari keterisoliran".
Pemerintah Pusat akan membangun science park berbasis kebencanaan di Kota Banda Aceh, techno park berbasis komoditi kopi di Kabupaten Aceh Tengah dan Bener Meriah dan techno park berbasis kakao (coklat) di Pidie dan Pidie Jaya, techno park berbasis lobster di Simeulue, bersamaan dengan itu pemerintah juga akan membangun dua rumah budaya.
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Sudirman Said mengatakan Inggris berminat untuk berinvestasi bidang ketenagalistrikan Indonesia.
Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Awang Faroek Ishaq tak mau nasib daerah yang ia pimpin bernasib seperti Lhokseumawe
Memasuki bulan Ramadhan, stok gas Elpigi 3 Kg di Banda Aceh ditambah. Hal ini disampaikan Sales Eksekutif Elpigi Pertamina, A Muhajir Kahuripan pada rapat Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID), Kamis (10/6/2015) di ruang rapat Sekdakota Banda Aceh.
Adapun jumlah saham yang dimiliki para pihak dalam Jovenco APGE tersebut adalah, 80 % PDPA dan 20 % TPI untuk lapangan yang sedang berproduksi
“Dengan investasi sektor energi, kita yakin percepatan pembangunan akan berjalan dengan baik, sebab energi listrik merupakan kebutuhan vital di Aceh,”kata Gubernur Zaini Abdullah.