Bupati Aceh Barat, HT Alaidinsyah meminta para penambang untuk menghentikan aktivitas eksploitasi emas secara ilegal karena dapat memperparah kerusakan lingkungan.